Update lowongan kerja Batam Juli 2017 hari ini di minggu ketiga bulan ini, hari Minggu tanggal 16 Juli 2017 di Portal Kerja Batam. PT TEC Indonesia merupakan sebuah perusahaan yang bergerak di bidang electronic manufacturing yang berlokasi di Kawasan Industri Batamindo, Muka Kuning, Batam.
PT TEC Indonesia saat ini sedang membuka lowongan untuk bekerja bersama perusahaan dengan tujuh posisi yang dibutuhkan dengan persyaratan seperti di bawah ini.
Selalu pantau Portal Kerja Batam untuk informasi lowongan kerja Batam! Jangan lupa subscribe melalui email dengan mengisi form di samping atau form di bawah informasi lowongan kerja ini untuk kamu yang mengakses web ini melalui smartphone, supaya kamu selalu mendapatkan informasi lowongan kerja Batam secara up to date langsung di email kamu setiap harinya!
LOGISTIC ASSISTANT MANAGER (LOGAM)
- Pendidikan minimal S1 Electrical/Industrial
- Berpengalaman di bidang Manufacturing Warehouse/Logistic selama 15 tahun
- Mempunyai pengetahuan yang sangat memadai tentang Warehouse Management, logistic operation, material flow dari incoming sampai dengan supply process
- Mempunyai kemampuan yang excellent dalam hal analytical, problem solving dan organizational skill
- Dapat berkomunikasi dengan baik dengan sesame karyawan
- Mampu menyusun report untuk management
- Mempunyai kemampuan untuk menyelesaikan masalah
PROGRAMMER (PRO)
- Pendidikan minimal S1 di electrical / computer science
- Mempunyai pengetahuan di C# dan oracle
PART QUALITY ASSURANCE (PQA)
- Pendidikan minimal S1 Electrical
- Berpengalaman sebagai QC/IQC supervisor di perusahaan electronic manufacturing
- Mampu menggunakan alat ukur presisi termasuk di dalamnya menggunakan electronic instrument membaca technical drawing
BUYER (BUY)
- Pendidikan minimal S1 Electrical/Industrial engineering
- Berpengalaman sebagai purchaser/Buyer
- Advance skill untuk Microsoft Excel dan familiar dengan Oracle
- Good communication in verbal and written in English
MANUFACTURING ENGINEER (ME)
- Pendidikan minimal S1 Electrical (low current)
- Berpengalaman sebagai Process Engineer/Manufacturing Engineer pada perusahaan electronic
- manufacturing minimal 3 tahun
- Mengerti mesin SMT, programming, basic AOI machine inspection dan programming, serta basic electronic dan PCB process
DRAFTER
- Pendidikan minimal D3 Mechanical Engineering
- Fresh graduate are welcome to apply
PRODUCTION SUPERVISOR (MFD)
- Pendidikan minimal S1 Electronic/Industrial engineering
- Berpengalaman sebagai production supervisor pada PCB/SMT lebih diutamakan
- Mempunyai pengetahuan yang bagus tentang manpower calculation, production efficiency dan kualitas produk
Pastikan lamaran sudah lengkap dan memenuhi syarat tersebut di atas. Jangan lupa lampirkan full resume / CV, dengan subject KODE POSISI yang dilamar, lampirkan foto serta nomor telepon yang aktif. Lamaran dikirim langsung MELALUI EMAIL ke PT TEC Indonesia berikut ini dengan format PDF.
PT TEC Indonesia
Email to: recruitment@tecsg.com.sg